DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh (DPKA) di bawah komando Edi Yandra sang Kepala Dinas, terus berupaya memantik minat baca masyarakat Aceh. Selain terus menyempurnakan dan melengkapi bahan bacaan di Mall Baca Pustaka Wilayah, DPKA juga gencar menggelar Pustaka Keliling.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pustaka Keliling (Pusling) Banda Aceh di bawah naungan Perpustakaan Wilayah Aceh melaksanakan kegiatan penyebaran literasi di Gampong Jawa, Banda Aceh, Minggu (1/10/2023).
Kehadiran mobil Pusling di Gampong Jawa itu usai difasilitasi oleh komunitas Kejar Mimpi Aceh (KMA) dan Senyum Anak Nusantara (SAN).
DIALEKSIS.COM | Redelong - Sesuai dengan Undang-undang No. 43/2007 tentang perpustakaan, dimana dalam Undang-undang tersebut disebutkan bahwa Perpustakaan berfungsi sebagai wahana pendidikan, penelitian, pelestarian, informasi, dan rekreasi untuk meningkatkan kecerdasan dan keberdayaan bangsa.